October 18, 2013

Tips Menghentikan Auto Retweet dan Auto Follow

Pada akhir-akhir ini sering kita jumpai korban dari auto retweet dan auto tweet, nah. Hal ini cukup mengganggu kenyamanan anda. Bagi pengguna twitter mungkin sudah nggak asing dengan auto follower, aplikasi inilah yang menyebabkan akun kita me-retweet ataupun memfollow tanpa kita ketahui.
pada artikel kali ini, saya akan berbagi sedikit tips menghentikan auto retweet, auto follower dan auto tweet.

Berikut adalah tips menghentikan auto tweet, auto retweet dan auto follow :
  1. Pastikan akun twitter anda tidak dalam keadaan dibajak/ter hack, jika anda ragu, bisa me reset password anda :D
  2.  Auto retwett biasanya terjadi karena anda menggunakan apps nakal, seperti auto follower, nah coba anda hentikan dengan cara :  klik setting (gambar gear) pada pojok kanan akun twitter  –> lalu pilih setting. 
  3. Terakhir pilih Apps –> lalu Revoke Acces
Jika sudah, coba refresh browser agan :D

Nah itu tadi sedikit tips yang dapat saya berikan, semoga bermanfaat bagi sobat :D

2 comments:

  1. thanks gan infonya, sangat bermanfaat :D

    ReplyDelete
  2. follow juga twitter saya https://twitter.com/Adhprime

    ReplyDelete

Peraturan :
1.Silahkan menggunakan ID anda, komentar menggunakan Anonymous dilarang.
2.Dilarang komentar bernada SARA maupun berbau porno.
3.Dilarang komentar dengan link aktif, jika masih melanggar komentar akan dihapus.
4.Silahkan berkomentar sesuai topik.

Hargai penulis jika anda sendiri ingin dihargai ^_^
Sankyuu minna~